Untuk anda yang hobi memasa, tentu anda sudah tahu apa itu food processor bukan? Tapi untuk yang awam mungkin masih merasa kebingungan dengan perbedaan dari alat ini dengan alat penghalus lainnya. Untuk anda yang masih bingung, berikut ini adalah tambahan pengetahuan untuk anda.